Selasa, 07 April 2015

Berkenalan dengan Tambak Udang

Sore itu sepulang dari lahan pasir di Kulonprogo mbak Astri mengajak kami melewati jalan yang tidak biasa. Kami pulang melewati pesisir pantai Selatan Kulonprogo, Pantai Trisik. Di sekitar pesisir ini banyak sekali kulihat  rumah-rumah transmigran disana. Tak perlu dihitung banyaknya, karena di setiap rumah itu sudah ada nomor nya. Ingat Drama Korea yang lagi ngehits...

Mengenal Lahan Pasir

Ketika mendengar tentang lahan pasir, apakah sekiranya yang terlintas di benak kalian? Pertanian di lahan pasir, apakah produktif, atau tidak? Dahulu sebelum aku mengenalnya, kupikir juga lahan pasir itu daerah yang tandus, dan miskin air, tentu tidak akan produktif untuk lahan pertanian. Secara menurut teori pasir itu bersifat porous, atau tidak dapat menyimpan air,...